Review Holika Holika Honey Sleeping Pack – Blueberry
Holika Holika Honey Sleeping Pack – Blueberry

Advertising Goes Here
Harga : Rp 243.000
Holika Holika Honey Sleeping Pack varian Blueberry, adalah masker malam yang mengandung madu yang penuh akan nutrisi esensial untuk kulit. Kandungan blueberrynya diperkaya dengan Anthocyanins dan vitamins untuk membuat kulit tampak selalu awet muda.
How to use :
Aplikasikan pada wajah saat malam hari
Suitable for :
Semua jenis kulit
Ingredients :
Water,Honey Extract, Vaccinium Angustifolium (Blueberry) Fruit Extract , Glycerin,Dimethicone,Glycereth-26,Arginine, Hydrogenated Castor Oil Isostearate,Carbomer,Acrylates/C10-30 Alkyl Acrylate Crosspolymer, Phenoxyethanol,Ethanol,Methylparaben, PEG-90M, Caramel,PEG-2M, Hydrogenated Lecithin, Sucrose Distearate , Dipotassium Glycyrrhizate, Fragrance,CI 15985,Disodium EDTA, Portulaca Oleracea Extract,CI 17200
Profil 8 pengguna Holika Holika Honey Sleeping Pack – Blueberry yang memberikan review, dapat disajikan dalam chart sebagai berikut:
Jenis Kulit (%)
Warna Kulit (%)
Tone Kulit (%)
Holika Holika Honey Sleeping Pack – Blueberry User Reviews
26 Apr, 2017
#385515
Fani_Ockta dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
4.0 out of 5.0 stars
Aku pakek yang canola sih… Cukup melembabkan, efek mencerahkannya ya lumayan lah, efeknya Gag bertahan lama. Teksturnya agak lengket. Suka sama baunya, menenangkan.
Profil Umur: 25 - 29 | Profil Kulit: Combination, Medium, Neutral | ❤︎ 0 likes |
6 Oct, 2018
#385507
dusty_rose dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
5.0 out of 5.0 stars
aku pake yang varian canola. udah pake sekitar sebulan cm ga tiap hari karna kadang lupa atau males (ketiduran). suka banget sama wangi nya yang calm dan tekstur nya seperti madu asli. kulitku kombinasi dan sering jerawatan tapi pake ini cocok cocok aja. so far bikin kulitku lembut.
Profil Umur: 19 - 24 | Profil Kulit: Combination, Medium Light, Neutral | ❤︎ 0 likes |
20 Sep, 2022
#385508
fridocha dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
4.0 out of 5.0 stars
Aku suka banget aneka skincare yg mengandung madu. Wanginya enak,sangat melembabkan dan bagus untuk anti aging. Aku beli produk ini tergoda sama packagingnya yg cute,mirip botol madu beneran. Masker ini aku pakai untuk efek anti aging,karena klaim utama produk ini anti aging. Aku pakai ini seminggu 3x. Wanginya manis dengan hint blueberry,enak dan seger banget. Efek melembabkannya kerasa banget di kulit,dan paginya setelag cuci muka wajahku terasa kenyal,lembab dan segar. Sekarang kulitku jadi gak kering lagi. Untuk efek anti aging blm terlihat tapi masker ini sangat melembabkan dan bikin wajahku jadi fresh
Profil Umur: 30 - 34 | Profil Kulit: Combination, Medium Light, Neutral | ❤︎ 0 likes |
3 Nov, 2015
#385509
grace_soputra dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
4.0 out of 5.0 stars
Cocok untuk yang kulit nya normal dan sangat melembabkan juga. gak lengket di kulit dan cocok buat semua jenis kulit. kalo yang mau nyobain sleeping pack bisa coba ini juga kok. packaging nya lucu kayak sarang lebah. dan emang mirip banget sama madu asli.
Profil Umur: 30 - 34 | Profil Kulit: Combination, Medium Light, Neutral | ❤︎ 0 likes |
23 Oct, 2018
#385510
Dhee_siagian dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
4.0 out of 5.0 stars
Baru pake hampir 1 bulan. Gak tiap hari jg dipake nya. So far cocok cocok aja di muka aku. emang sih lama kering nya. tp ga lengket kok pas udh kering. pagi3 jg ga berasa lengket. Pagi nya setelah cuci muka, kulit terasa kenyal n keliatan glowing sehat. Aku beli pas lg sale. Repurchase? Hmmm mau sih. Tp mau coba merk lainnya.
Profil Umur: 35 - 39 | Profil Kulit: Combination, Medium, Warm | ❤︎ 0 likes |
Perbandingan Harga Holika Holika Honey Sleeping Pack – Blueberry
Daftar harga Holika Holika Honey Sleeping Pack – Blueberry terendah – harga tertinggi di berbagai marketplace di Indonesia. Saat ini fitur perbandingan harga Beauty, Mask, Skin Care, Sleeping Mask Holika Holika Honey Sleeping Pack – Blueberry masih dalam tahap pengembangan.
Detail Holika Holika Honey Sleeping Pack – Blueberry
Berikut ini detail info Holika Holika Honey Sleeping Pack – Blueberry dalam bentuk list.
General Info | |
Nama Produk | Holika Holika Honey Sleeping Pack |
Brand | Holika Holika |
Perkiraan Harga | Rp 0 |
Avg Rating | 3.9 out of 5.0 stars out of 5 from 8 reviewers |
Direkomendasikan | 8 (100%) |
Suitable for | |
How to Use | |
Ingredients | |
Profil Umur | |
< 18 tahun | 0 pengguna (0%) |
19-24 tahun | 1 pengguna (13%) |
25-29 tahun | 3 pengguna (38%) |
30-34 tahun | 2 pengguna (25%) |
35-39 tahun | 2 pengguna (25%) |
40-44 tahun | 0 pengguna (0%) |
> 45 tahun | 0 pengguna (0%) |
Jenis Kulit | |
Normal | 0 pengguna (0%) |
Kering | 1 pengguna (13%) |
Berminyak | 2 pengguna (2%) |
Kombinasi | 5 pengguna (5%) |
Warna Kulit | |
Putih (Light) | 0 pengguna (0%) |
Cokelat Terang (Medium Light) | 5 pengguna (38%) |
Cokelat (Medium) | 5 pengguna (63%) |
Cokelat Tua (Medium Dark) | 0 pengguna (0%) |
Gelap (Dark) | 0 pengguna (0%) |
Tone Kulit | |
Warm | 1 pengguna (13%) |
Neutral | 7 pengguna (88%) |
Cool | 0 pengguna (0%) |
Holika Holika Honey Sleeping Pack – Blueberry‘s Expert Reviews
Write an Expert Review →