Review JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner – Black

JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner – Black

JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner – Black

Advertising Goes Here

Harga : Rp 27.000

3.5 out of 5.0 stars 3.50 out of 5 from 20 reviewers

JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner merupakan waterproof Pencil Eyeliner yang terbuat dari gel dengan warna pekat dan tekstur lembut. Formulanya yang tahan air membuat produk ini cocok untuk anda yang suka berolahraga. Ujungnya yang bisa ditarik, dilengkapi dengan serutan yang terdapat pada tutup bawah, mempermudah aplikasi yang akurat setiap saat.

How to Use:
Tarik garis dari bagian dalam ke bagian luar garis mata dengan rapi

Suitable for:

Ingredients:
Cyclopentasiloxane, Trimethylsiloxysilicate, Candelilla Wax, Isododecane, Beeswax, Talc, Microcrystalline Wax, Carnauba Wax, Silica Silylate, Phenoxyethanol.
May Contain:
CI 77891, CI 77266, CI 77007, CI 42090

Profil 20 pengguna JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner – Black yang memberikan review, dapat disajikan dalam chart sebagai berikut:

Profil Umur Pengguna

<18 tahun 11%
19-24 tahun 16%
25-29 tahun 32%
30-34 tahun 21%
35-39 tahun 11%
40-44 tahun 0%
> 45 tahun 11%

Jenis Kulit (%)

Warna Kulit (%)

Tone Kulit (%)

JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner – Black User Reviews

rzkymhrn dari Female Daily merekomendasikan Produk Ini
19 Mar, 2017
#382489

rzkymhrn dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
2.0 out of 5.0 stars

menurut pengalamanku harganya murah, kemasannya bagus, ada rautannya, mudah dibersihkan. agak seret waktu dipake, kalau di garis ulang nggumpal gitu, hasil akhirnya oke. pengen coba yang warna pink…

Profil Umur:Profil Kulit: Dry, Medium, Neutral❤︎ 0 likes

fathichul dari Female Daily merekomendasikan Produk Ini
21 Jun, 2018
#382491

fathichul dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
3.0 out of 5.0 stars

pernah coba ini, hasilnya juga biasa aja standar lah ya dengan harga segitu. tapi produk ini lembut dikulit mata aku. warna hitamnya juga pekat bagus gitu. terus packagingnya sih aku ga terganggu sama sekali. standar lah

Profil Umur: 19 - 24Profil Kulit: Combination, Medium Light, Neutral❤︎ 0 likes

tachacantik dari Female Daily merekomendasikan Produk Ini
24 Aug, 2018
#382492

tachacantik dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
4.0 out of 5.0 stars

sama seperti eyeliner pada umumnya kwkwk.. suka banget, aplikator nya gampang bgt diapply nya beyb.. terus yaaaa suka banget sih sama produk ini hehehe.. cukaaaa amaaaat wkwkwkwkwkkwkwkwkwkwkwkwkkwkwkwk

Profil Umur: 25 - 29Profil Kulit: Dry, Medium Light, Warm❤︎ 0 likes

ranishintia dari Female Daily merekomendasikan Produk Ini
17 Oct, 2021
#382482

ranishintia dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
4.0 out of 5.0 stars

Well, untuk jenis eyeliner crayon kayak gini aku lebih suka untuk dipake buat tightline! Dia gampang banget tumpulnya, kayak sekali kamu apply langsung jadi tumpul gitu, tapi karena ada rautannya jadi it’s okey! warnanya juga pigment banget! kalo nge-tightline pake ini mata aku agak keliatan lebih besar gituu heheh. By the way dia gak luntur kalo kena air! Harganya murah banget dan packaging thin banget! aku suka karena gampang di bawa kemana2. anyway, it’s a good product!

Profil Umur: 19 - 24Profil Kulit: Combination, Medium Light, Neutral❤︎ 28 likes

Fitriayden dari Female Daily merekomendasikan Produk Ini
7 Sep, 2020
#382483

Fitriayden dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
5.0 out of 5.0 stars

kalo eyeliner just miss yg item ini aku uda repurchase bbrp kali, soalnya murmer siih yaa.. apalagi dgn hrg segitu aku uda dpt retractable eyeliner,dilengkapi serutan diujung bawahnya, smudgeproof, waterproof, warna itemnya pas, nggak terlalu keras, gampang dipakenya.. pokoknya aku suka sih produk eyeliner ini??????

Profil Umur: 35 - 39Profil Kulit: Normal, Light, Neutral❤︎ 2 likes

Perbandingan Harga JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner – Black

Daftar harga JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner – Black terendah – harga tertinggi di berbagai marketplace di Indonesia. Saat ini fitur perbandingan harga Beauty, Eyeliner, Eyes, Make Up JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner – Black masih dalam tahap pengembangan.


No items found

Detail JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner – Black

Berikut ini detail info JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner – Black dalam bentuk list.

General Info
Nama ProdukJustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner
BrandJustMiss Cosmetics
Perkiraan HargaRp 0
Avg Rating3.5 out of 5.0 stars out of 5 from 20 reviewers
Direkomendasikan19 (95%)
Suitable for
How to Use
Ingredients
Profil Umur
< 18 tahun2 pengguna (11%)
19-24 tahun3 pengguna (16%)
25-29 tahun6 pengguna (32%)
30-34 tahun4 pengguna (21%)
35-39 tahun2 pengguna (11%)
40-44 tahun0 pengguna (0%)
> 45 tahun2 pengguna (11%)
Jenis Kulit
Normal2 pengguna (10%)
Kering6 pengguna (30%)
Berminyak1 pengguna (1%)
Kombinasi11 pengguna (11%)
Warna Kulit
Putih (Light)3 pengguna (16%)
Cokelat Terang (Medium Light)6 pengguna (47%)
Cokelat (Medium)6 pengguna (32%)
Cokelat Tua (Medium Dark)1 pengguna (5%)
Gelap (Dark)0 pengguna (0%)
Tone Kulit
Warm9 pengguna (45%)
Neutral10 pengguna (50%)
Cool1 pengguna (5%)
JustMiss Cosmetics Pencil Eyeliner – Black‘s Expert Reviews
No items found

Write an Expert Review →

©2025 PilihMana.Com

Mobile Menu

Log in with your credentials

Forgot your details?