Review Make Over Shimmering Powder – Bronzed
Make Over Shimmering Powder – Bronzed

Advertising Goes Here
Harga : Rp 210.000
Make Over Shimmering Powder merupakan bedak halus yang menawarkan hasil akhir bercahaya dan berkilau. Pilih salah satu dari empat warna yang tersedia (Bronzed, Goldinx, Quartza, dan Chrystalist). Mengandung partikel bubuk berkinerja tinggi, menyebar secara merata, semi waterproof, serta lembut dan halus.
How To Use :
Gunakan dengan menggunakan kuas secukupnya pada wajah untuk sentuhan akhir. Dapat digunakan sebagai highlighter dan eyeshadow dengan warna alami.
Suitable For :
Semua jenis kulit.
Ingredients :
–
Profil 5 pengguna Make Over Shimmering Powder – Bronzed yang memberikan review, dapat disajikan dalam chart sebagai berikut:
Jenis Kulit (%)
Warna Kulit (%)
Tone Kulit (%)
Make Over Shimmering Powder – Bronzed User Reviews
22 Nov, 2020
#386737
mariasofiii dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
5.0 out of 5.0 stars
Shimmer yang menurut aku warna nya bagus banget, bisa di pakai buat ngeshading karena warna coklatnya. Bisa pula di jadikan highlight buat yang kulitnya cocok, kadang aku pakai buat campuran bedak tabur supaya jadi ada efek glowingnya gitu ??
Profil Umur: 25 - 29 | Profil Kulit: Oily, Medium, Neutral | ❤︎ 2 likes |
9 Sep, 2015
#386738
cindyalcander dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
4.0 out of 5.0 stars
Make Over shimmering powder warna bronzed ini berguna banget kalo aku pengen membuat efek glamour di muka aku… mudah di blend dan warnanya natural 😀
untuk harga cukup terjangkau…
akan membeli kembali? tentu saja 🙂
Profil Umur: 25 - 29 | Profil Kulit: Normal, Medium Light, Neutral | ❤︎ 1 likes |
8 Sep, 2015
#386739
BeautyAsti1 dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
3.0 out of 5.0 stars
ya, produk shimmering powder yang satu ini bisa menggantikan bronzer kamu, tapi karena warna nya yang cenderung lebih gelap untuk highlight, kamu bisa mempergunakan warna bronzed ini sebagai shading. tetapi untuk kamu yang mempunyai tone kulit agak medium, bisa menggunakan produk ini sebagai highlight.
Profil Umur: 30 - 34 | Profil Kulit: Normal, Medium, Neutral | ❤︎ 0 likes |
2 Oct, 2015
#386740
WendyAlvina dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
4.0 out of 5.0 stars
saya membeli produk shimmering powder satu paket (langsung 4 warna) dan semuanya saya suka…
efek shimmering yang dihasilkan natural dan glowing, gunakan brush untuk pengaplikasian, lalu tepuk brush agar tidak terlalu tebal, lalu ulaskan (jangan ditekan)
bisa juga digunakan untuk badan apabila menggunakan sabrina 🙂
Profil Umur: 19 - 24 | Profil Kulit: Normal, Light, Neutral | ❤︎ 0 likes |
27 Jul, 2016
#386741
zuyinazui dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
3.0 out of 5.0 stars
Produk ini 1 paket isi 4 jadi bisa disesuaikan sama skin tone kita. Cuma sayangnya gak dilengkapi aplikator jadi agak kurang praktis karena kita kudu beli lagi. Aku suka sih hasilnya karena dia dewy finish, cuma jangan dipake pas siang hari saat kita berkeringat karena you know lah bakal gimana jadinya.
Profil Umur: 25 - 29 | Profil Kulit: Normal, Light, Cool | ❤︎ 0 likes |
Perbandingan Harga Make Over Shimmering Powder – Bronzed
Daftar harga Make Over Shimmering Powder – Bronzed terendah – harga tertinggi di berbagai marketplace di Indonesia. Saat ini fitur perbandingan harga Beauty, Face, Highlighter, Make Up Make Over Shimmering Powder – Bronzed masih dalam tahap pengembangan.
Detail Make Over Shimmering Powder – Bronzed
Berikut ini detail info Make Over Shimmering Powder – Bronzed dalam bentuk list.
General Info | |
Nama Produk | Make Over Shimmering Powder |
Brand | Make Over |
Perkiraan Harga | Rp 0 |
Avg Rating | 3.8 out of 5.0 stars out of 5 from 5 reviewers |
Direkomendasikan | 5 (100%) |
Suitable for | |
How to Use | |
Ingredients | |
Profil Umur | |
< 18 tahun | 0 pengguna (0%) |
19-24 tahun | 1 pengguna (20%) |
25-29 tahun | 3 pengguna (60%) |
30-34 tahun | 1 pengguna (20%) |
35-39 tahun | 0 pengguna (0%) |
40-44 tahun | 0 pengguna (0%) |
> 45 tahun | 0 pengguna (0%) |
Jenis Kulit | |
Normal | 4 pengguna (80%) |
Kering | 0 pengguna (0%) |
Berminyak | 1 pengguna (1%) |
Kombinasi | 0 pengguna (0%) |
Warna Kulit | |
Putih (Light) | 2 pengguna (40%) |
Cokelat Terang (Medium Light) | 2 pengguna (20%) |
Cokelat (Medium) | 2 pengguna (40%) |
Cokelat Tua (Medium Dark) | 0 pengguna (0%) |
Gelap (Dark) | 0 pengguna (0%) |
Tone Kulit | |
Warm | 0 pengguna (0%) |
Neutral | 4 pengguna (80%) |
Cool | 1 pengguna (20%) |