Review Masami Shouko Exfoliator Puff – Pink
Masami Shouko Exfoliator Puff – Pink

Advertising Goes Here
Harga : Rp 0
Spons makeup yang cocok digunakan untuk membersihkan secara menyeluruh hingga ke pori-pori terdalam.
Cara Penggunaan:
Setelah mengaplikasikan susu pembersih pada wajahmu, gunakan spons yang telah dibasahi untuk mengangkat minyak dan kotoran.
Gunakan spons yang lembab untuk mengaplikasikan pembersih atau scrub, kemudian gosokkan dengan halus pada wajah dalam gerakan melingkat untuk hasil terbaik.
Hal yang normal jika spons mengeras ketika ditempatkan pada area yang kering, spons akan lembut kembali ketika dibasahi.
Profil 2 pengguna Masami Shouko Exfoliator Puff – Pink yang memberikan review, dapat disajikan dalam chart sebagai berikut:
Jenis Kulit (%)
Warna Kulit (%)
Tone Kulit (%)
Masami Shouko Exfoliator Puff – Pink User Reviews
19 Jun, 2019
#465565
adelinadiba dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
5.0 out of 5.0 stars
udah pakai ini sebulan lebih di skincare routineku. aku gunakan di tahap first cleanser setelah pakai cleansing milk, karena aku belum menemukan cleansing oil/balm yg cocok aku pakai buat daily, jd aku memutuskan pakai cleansing milk. ?? teksturnya sponge keras saat kering, sebelum pakai dibasahi dulu sampai mengembang dan lembut, lalu diusapkan ke wajah untuk mengambil sisa2 cleansing milk yg ada di wajah. trus abis pakai ini wajah jd lembut dan bersih banget. ?? ini jg efektif bgt untuk perlahan2 menerapkan zero waste, mengingat banyaknya penggunaan kapas di skincare routineku sebelumnya. ??harganya sekitar 70rb tp aku beli pas diskon jd cuma 27rb an aja. ?? sejauh ini belum ada efek negatif di kulitku, aku pakainya setiap hari saat double cleansing. repurchase? maybe yesss tp pgn coba reusable cotton pads atau cleansing pads lain jg sih hihi
Profil Umur: 19 - 24 | Profil Kulit: Oily, Medium Dark, Warm | ❤︎ 2 likes |
29 Nov, 2019
#465566
Retnohandayani dari PilihMana merekomendasikan produk ini dengan rating:
4.0 out of 5.0 stars
Exfoliator puff yg enak dipakai. Walaupun dipakai setiap hari dia gak bikin breakout kok. Jadi juga bisa sekalian hemat kapas. Kalau dibasahin puff akan mengembang. Tapi kalau kamu tipe yang anak praktis dan gak mau ribet, bagusan pakai kapas soalnya ini harus dicuci terus dikeringkan, kalau gak nanti jadi sarang bakteri
Profil Umur: 19 - 24 | Profil Kulit: Combination, Light, Cool | ❤︎ 0 likes |
Perbandingan Harga Masami Shouko Exfoliator Puff – Pink
Daftar harga Masami Shouko Exfoliator Puff – Pink terendah – harga tertinggi di berbagai marketplace di Indonesia. Saat ini fitur perbandingan harga Accessories, Beauty, Others, Skin Care Tools Masami Shouko Exfoliator Puff – Pink masih dalam tahap pengembangan.
Detail Masami Shouko Exfoliator Puff – Pink
Berikut ini detail info Masami Shouko Exfoliator Puff – Pink dalam bentuk list.
General Info |
|
Nama Produk | Masami Shouko Exfoliator Puff |
Brand | Masami Shouko |
Perkiraan Harga | Rp 0 |
Avg Rating | 4.5 out of 5.0 stars out of 5 from 2 reviewers |
Direkomendasikan | 2 (100%) |
Suitable for | |
How to Use | |
Ingredients | |
Profil Umur |
|
< 18 tahun | 0 pengguna (0%) |
19-24 tahun | 2 pengguna (100%) |
25-29 tahun | 0 pengguna (0%) |
30-34 tahun | 0 pengguna (0%) |
35-39 tahun | 0 pengguna (0%) |
40-44 tahun | 0 pengguna (0%) |
> 45 tahun | 0 pengguna (0%) |
Jenis Kulit |
|
Normal | 0 pengguna (0%) |
Kering | 0 pengguna (0%) |
Berminyak | 1 pengguna (1%) |
Kombinasi | 1 pengguna (1%) |
Warna Kulit |
|
Putih (Light) | 1 pengguna (50%) |
Cokelat Terang (Medium Light) | 0 pengguna (0%) |
Cokelat (Medium) | 0 pengguna (0%) |
Cokelat Tua (Medium Dark) | 1 pengguna (50%) |
Gelap (Dark) | 0 pengguna (0%) |
Tone Kulit |
|
Warm | 1 pengguna (50%) |
Neutral | 0 pengguna (0%) |
Cool | 1 pengguna (50%) |